Kemampuan Guru dalam Mengembangkan Media Pembelajaran Interaktif pada Pembelajaran Tematik melalui Bimbingan Teknis Media Pembelajaran di SD Negeri Cipayung Sukmajaya Kota Depok

Authors

  • Amaliah SD Negeri Cipayung Sukmajaya

DOI:

https://doi.org/10.55927/fjas.v1i5.1605

Keywords:

Media Pembelajaran Interaktif, Bimbingan Teknis

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah meningkatkan kemampuan guru dalam mengembangkan media pembelajaran interaktif pada pembelajaran tematik di SD Negeri Cipayung Kota  Depok. Mengetahui kualitas pembelajaran Tematik di SD Negeri Cipayung Kecamatan Sukmajaya Kota Depok. Metode Penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan sekolah yang sejenis  dengan Classroom  Action  Research  dengan  penelitian  deskriptif  kualitatif,  adalah  penelitian  tindakan  yang  mengacu  pada  conteks  of  discovery. Hasil penelitian menunjukkan nilai kinerja pembuatan media pembelajaran interaktif dengan kualifikasi Amat Baik demikian pula dengan Siklus I, sedangkan pada Siklus II terdapat 3 orang guru atau setara dengan 18,75% menunjukkan dengan kualifikasi Amat Baik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdurrahman, Maman, dan Muhidin. 2007.Analisis Korelasi, Regresi, dan Jalur Penelitian. Bandung: Pustaka Setia.

Ade, Koesnandar. 2005 . Media Pembelajaran. Jakarta: Pustekkom.

Arikunto, Suharsimi. 2002. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek.Jakarta: Rineka Cipta.

Arikunto; Suharsimi Penelitian Tindakan Untuk Guru, Kepala Sekolah & Pengawas, Jogyakarta, Aditya Media

Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Peelitian: Suatu Pendekatan Praktik(Edisi Revisi VI). Jakarta : Rineka Cipta.

Arsyad, Ashar. 2011. Media Pembelajaran. Jakarta:Raja Grafindo Persada.

Asmawi Zainul, Noehi Nasoetion. (1993). Penilaian Hasil Belajar. Jakarta: Ditjen Dikti.

Daryanto. 2009. Panduan Proses Pembelajaran Kreatif & Inovatif. Jakarta: AV Publisher.

Djamarah, S. B. dan Zain A. 2002. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rieneka Cipta.

Fakhrurozi. 2013. “Peningkatan Hasil Belajar Materi Pengoperasian Mesin Bubut CNC dengan Media Video Berbasis Camtasia Studio 7”. Skripsi. Semarang. Universitas Negeri Semarang.

Gintings, A. 2008. Esensi Belajar dan Pembelajaran Disiapkan untuk Pendidikan Profesi dan Sertifikasi Guru-Dosen (Edisi Revisi). Bandung: Humaniora.

Hamalik, Oemar. 1995. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta : Bumi Aksara.

Lestari, (Tita 2008), Merencanakan dan Melaksanakan Penelitian Tindakan Sekolah ” dari Sekolah Binaan kami Untuk Sekolah Binaan Anda” Makalah Disampaikan Pada Kegiatan Pembekalan Pembimbing Penelitian Tindakan Sekolah tanggal 16 s.d 17 Mei 200 di Hotel Peocer, Cisarua Bogor

Mardapi, Djemari. 2012. Pengukuran, Penilaian dan Evaluasi. Yogyakarta : Nuha Litera.

Majid, Abdul.2009. Perencanaan pembelajaran mengembangkan standar kompetensi guru. Bandung : PT Remaja Rosdakarya.

Mayer RE. 2009. Multimedia Learning. Indrojarwo, Baroto. Tavip (Ed). Multimedia Learning Prinsip-Prinsip Dan Aplikasi. Surabaya: ITS Press.

Mintarti.2001. Efektivitas Buklet Makjan Sebagai Media Belajar Untuk Meningkatkan Perilaku Berusa Bagi Pedagang Makanan Jajanan. Tesis: ITB. Bogor

Munib, Achmad. Dkk. 2004 Pengantar Ilmu Pendidikan. Semarang. UNNES PRESS.

Miles, Mathew dan A. Michael Huberman.1992.Analisis Data Kualitatif.Penerjemah: Tjejep Rohendi Rohidi. Jakarta: UI Press.

Moleong, Lexy. 2006. Metodologi Penelitian Kualitatif (Edisi Revisi). Bandung: Remaja Rosda Karya.

Nasution, 2003.Berbagai Pendekatan Dalam Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Nofiana, Mufida. 2014. Pengembangan Instrumen Evaluasi Two-Tier Multiple Choice Question Untuk Mengukur Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi Pada Materi Kingdom Plantae. Jurnal Inkuiri. ISSN: 2252-7893, vol 3, no II, 2014 (hal 60-74).

Noehi Nasoetion, et. al. (1999). Evaluasi Pengajaran. Jakarta: Universitas Terbuka

Permendiknas No 081A Tahun 2013 tentang Pedoman Umum Pembelajaran Kurikulum 2013.

Prastowo, Andi. 2014. Panduan Kreatif Membuat bahan Ajar Inovatif. Yogyakarta: DIVA Press.

Purwanto, Ngalim. 2010. Prinsip-prinsip dan Teknik Evaluasi Pengajaran. Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Satori, Djamaan, Aan Komariah; Metodologi Penelitian Kualitatif , Alfabeta Bandung 2009

Setyosari, Punaji. Metode Penelitian Pendidikan dan Pengembangan. Jakarta: Prenada Media Group.

Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suhardjono,; Pertanyaan dan jawaban Sekitar Penelitian Tindakan Kelas dan Tindakan Sekolah, Penerhit Cakrawala Indonesia LP3 , Universitas Negeri Malang.

Sudjana, Nana. 2004. Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung : Sinar Baru Algesindo

Sukmadinata, Nana Syaodih. 2013. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : PT Remaja Rosdakarya

Yusnawan Lubis dan Mohamad Sodeli, 2017. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan SMA Kelas XI. Jakarta. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan

Kemdikbud,(2013a),”Panduan Teknis Pembelajaran Tematik Terpadu dengan Pendekatan Saintifik di Sekolah Dasar”, Jakarta: Dirjen Dikdas Pembinaan SD

Downloads

Published

2022-10-31

How to Cite

Amaliah. (2022). Kemampuan Guru dalam Mengembangkan Media Pembelajaran Interaktif pada Pembelajaran Tematik melalui Bimbingan Teknis Media Pembelajaran di SD Negeri Cipayung Sukmajaya Kota Depok . Formosa Journal of Applied Sciences, 1(5), 879–892. https://doi.org/10.55927/fjas.v1i5.1605